Friday, 27 February 2015

cara mempercepat IDM

Increases IDM downloading speed


Jika Anda adalah seorang pecandu internet dan komputer, maka Anda harus tahu apa yang IDM (Internet Download Manager). Ini adalah aplikasi utilitas yang membantu kita untuk men-download beberapa file pada satu waktu dengan kecepatan yang lebih baik dan digunakan oleh jutaan pengguna internet di seluruh dunia selama. Ada begitu banyak download manager yang tersedia di pasar tetapi masih IDM adalah download manager terbaik di antara mereka. Hal ini terkenal karena kecepatan download-nya bahkan dalam koneksi internet yang lambat dan juga kita dapat men-download file torrent menggunakan IDM. Tetapi beberapa kali banyak pengguna yang tidak puas dengan kecepatan download saat ini IDM dan mereka ingin mempercepat kecepatan idm Download.

Jika Anda mendapatkan masalah kecepatan download idm yang lambat dan inin mencari solus,i maka Anda berada di tempat yang tepat karena hari ini di artikel ini kita akan berbagi beberapa trik dan tweak untuk memaksimalkan kecepatan download IDM.

MEMAKSIMALKAN KECEPATAN KONEKSI INTERNET KITA

IDM bisa mempercepat download karena memaksimalkan kecepatan koneksi internet kita sekaligus memaksimalkan jumlah koneksi yang bisa kita lakukan ke server tempat file tersimpan. Hal pertama yang mau kita optimasi disini adalah kecepatan koneksi internet kita.
Supaya kecepatan download IDM meningkat, maka kita harus memaksa supaya IDM menggunakan semua kecepatan koneksi internet kita untuk melakukan proses download. Semuanya! Dengan begitu maka proses download di IDM bakal berlangsung dengan lebih cepat.
Pada umumnya tidak semua file di internet seperti musik, foto, video, dokumen, maupun file lainnya dapat didownload secara cepat. Salah satu faktor penyebabnya yakni koneksi, apabila koneksi anda memang lambat maka menggunakan software apapun tetap sama hasilnya. Hanya saja salah satu kelebihan dari software download manager yakni dapat melanjutkan proses download yang gagal. Selain itu ukuran file yang akan didownload juga mempengaruhi. Nah disilah salah satu fungsi IDM yang akan anda rasakan, yakni dapat mempercepat download meskipun file berukuran besar.

Namun jika anda menggunakan koneksi modem dengan kecepatan sedang maka biasanya IDM akan mengatur kecepatan download anda pada level low speed atau medium speed saja. Jadi, bagi anda yang sudah menggunakan IDM namun tetap lambat saat mendownload file, bisa jadi itu disebabkan karena pengaturan kecepatan koneksi di IDM anda masih low atau medium. Berikut ini saya berikan beberapa langkah cara mempercepat IDM dengan mudah dan hasilnya terbukti efektif.

MELAKUKAN SETINGAN IDM
1. Buka IDM di komputer anda, (disini saya menggunakan IDM v.6.19 build 9).
2. Setelah itu pilih menu Download > Opsi. (Gambar 1.1)
Gambar 1.1

3. Pilih tab Koneksi/Connection > pilih Jenis/Kecepatan Koneksi > pilih High Speed > klik Ok. (Gambar 1.2)
Gambar 1.2

4. Pilih menu Download > Pembatas Kecepatan > Hidupkan. Kemudian pilih lagi menu Download > Pembatas Kecepatan > Pengaturan. (Gambar 1.3)
Gambar 1.3

5. Selanjutkan ubah nilai kecepatan download. Pada gambar dibawah saya menuliskan 20000, anda dapat menuliskan sesuai keinginan. Lalu klik Ok.(Gambar 1.4)
Gambar 1.4

Harap dibaca :
  1. Saya memakai IDM v.6.19, perbedaan cara bisa saja terjadi apabila beda versi.
  2. Pada tutorial diatas, IDM saya atur kedalam bahasa Indonesia.

DENGAN MENGGUNAKAN REGEDIT

Beberapa langkah di bawah ini :
1. buka program run lewat cara tekan Tombol windows+R lantas isikan regedit click ok, 1x1.trans 4 Cara Mempercepat IDM Menjadi Super Cepat
2. tentukan HKEY_CURENT_USER—Software—Download Manager
1x1.trans 4 Cara Mempercepat IDM Menjadi Super Cepat
3. saksikan tab kanan cari—Conection Speed
1x1.trans 4 Cara Mempercepat IDM Menjadi Super Cepat
4. lantas click kanan tentukan modify
5. isikan dengan angka 99999999
1x1.trans 4 Cara Mempercepat IDM Menjadi Super Cepat
6. lantas click ok serta exit dari Registry editor

MENGGUNAKAN SOFWARE

  • Silahkan Download IDM OPTIMASION dengan cara free serta Legal Disini
  • Setelah itu anda instal programnya serta lakukan
  • Lantas click OptimizeIDM!
DEMIKIANLAH YANG DAPAT SAYA INFORMASIKAN
 thanks to : 1. mothlytech.com 2. kupulan-terbaru.com 3.it-newbie.com